Lowongan Kerja Nippon Paint Indonesia

Nippon Paint Indonesia

Tanggal Dipublish:
Pendidikan: , , , ,
Jurusan: ,
Pengalaman:2 Tahun
Tipe Pekerjaan:Full Time

Lowongan Kerja Nippon Paint Indonesia – PT Nipsea Paint and Chemicals didirikan sejak tahun 1881, Nippon Paint adalah perusahaan manufaktur cat pertama dan pelopor industri cat di Jepang. Saat ini, Nippon Paint merupakan pemimpin pasaran cat di Jepang. Dari Jepang, Nippon Paint berekspansi dengan cepat ke negara-negara lainnya. Salah satunya, Nippon Paint Indonesia yang berdiri pada tahun 1969.

Saat ini, Nippon Paint identik dengan produk berkualitas tinggi dan terobosan yang inovatif, yang menjadikan kami sebagai merek cat nomor satu di kawasan Asia Pasifik. Sejalan dengan komitmen kami untuk menyediakan solusi cat dan pelapis yang total untuk konsumen kami yang beragam, Nippon Paint menawarkan berbagai pilihan produk dan ribuan warna.

Saat ini Nippon Paint Indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Februari 2025 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama Nippon Paint Indonesia. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Nipsea Paint & Chemicals (Nippon Paint Indonesia)

 

Coating Application Specialist

Kualifikasi :

  • Minimal SMA/SMK sederajat – Teknik.
  • Pengalaman  minimal 2 tahun dalam aplikasi coating atau pembuatan sample panel.
  • Mampu berkomunikasi yang baik secara lisan maupun tertulis.
  • Mempunyai SIM C (diutamakan juga memiliki SIM A).
  • Dapat mengendarai kendaraan R2 dan R4.

Job Deskripsi :

  • Menyiapkan dan mengaplikasikan cat pada sample panel sesuai spesifikasi yang dibutuhkan oleh tim sales.
  • Memastikan konsistensi warna dan tekstur pada setiap panel untuk representasi produk yang akurat.
  • Mengelola persediaan sampel panel, cat, dan material pendukung lainnya.
  • Mampu menggunakan dan memastikan equipment dan alat aplikasi dalam kondisi baik.
  • Membuat laporan ketersediaan sample panel.
  • Membuat laporan penggunaan material cat dalam penyediaan panel.
  • Bekerjasama dengan tim sales dan marketing  dalam mendesign sample panel yang cocok untuk branding perusahaan.

 

Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.

 

Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, silahkan melakukan pendaftaran secara online.

LAMAR DISINI

 

NOTE:

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui email.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan Nippon Paint Indonesia, dan Openkerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/OPENKERJA

Lokasi:
Batas Lamaran:-
Link:https://openkerja.id/2370
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disius ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Lokasi :
Kategori Lowongan:
D3 D4 Fresh Graduate S1 SMA SMK Teknik