Lowongan Kerja PT Kobexindo Tractors Tbk

PT Kobexindo Tractors Tbk

Tanggal Dipublish:
Pendidikan:
Jurusan:
Pengalaman:2 Tahun
Tipe Pekerjaan:Full Time

Lowongan Kerja – PT Kobexindo Tractors Tbk (KOBX) beroperasi sebagai perusahaan distribusi yang menyediakan alat berat dan mesin industri untuk berbagai macam industri di Indonesia. KOBX didirikan pada tahun 2002 dan mulai beroperasi komersial di tahun yang sama.

Perusahaan memili dua divisi: Alat Berat dan Mesin Industri. Alat Berat terdiri dari empat produk utama yakni penggali Doosan, Dump Truk Artikulasi Doosan, Dump Truk berat NHL dan Truk Off-road Heavy-duty Daewoo. Mesin Industri terdiri dari tiga produk utama yakni Forklift Lstrik Jungheinrich, Forklift Diesel Doosan, dan Racking SKB untuk kebutuhan pergudangan. KOBX menjadi perusahaan tercatat di Juli 2012 dan memiliki 4 cabang utama di Balikpapan, Surabaya, Pekanbaru and Banjarmasin.

Pada Lowongan Kerja 2024 ini, PT Kobexindo Tractors Tbk kembali membuka lowongan kerja terbaru untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT Kobexindo Tractors Tbk. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.


Lowongan Kerja PT Kobexindo Tractors Tbk

 

Accounting Staff

Kualifikasi :

  • Pendidikan S1 jurusan Akuntansi
  • Memiliki pengalaman dibidang Accounting minimal 2 tahun
  • Memahami fungsi accounting & Tax beserta turunannya
  • Menguasai Ms. Excel dengan baik
  • Memiliki skill komunikasi yang baik
  • Dapat bekerja secara team maupun individu
  • Penempatan Head Office, Jakarta Utara

Tugas Utama :

  • Memeriksa dan melakukan verifikasi dalam transaksi keuangan perusahaan
  • Menyusun laporan keuangan perusahaan secara baik dan benar

 

Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.

 

Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, Silahkan kirim CV terbaru ke email :

recruitment.jkt@kobexindo.com
Subjek email : Accounting Staff

 

NOTE:

  • Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui email.
  • Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
  • Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT Kobexindo Tractors Tbk, dan Openkerja.
  • Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/OPENKERJA

Lokasi:
Batas Lamaran:-
Link:https://openkerja.id/966
Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disius ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.
Lokasi :
Kategori Lowongan:
S1