Lowongan Kerja – PT BNI Sekuritas merupakan perusahaan yang bergerak di bidang pasar modal yang meliputi perdagangan saham, perdagangan surat utang, layanan investment banking dan merupakan agen penjual efek Reksa Dana dengan nomor Izin Usaha Perusahaan Efek.
PT BNI Sekuritas didirikan pada tanggal 12 April 1995 sebagai anak perusahaan dari PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Pada awal pendirian, 99,85% saham PT BNI Sekuritas dimiliki oleh PT Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk., dan sisanya sebesar 0,15% oleh Koperasi Karyawan.
Saat ini PT BNI Sekuritas kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan November 2023 untuk sejumlah posisi yang dibutuhkan. Bagi anda calon kandidat yang memenuhi kualifikasi, memiliki semangat dan dedikasi yang tinggi serta keinginan untuk berkembang meningkatkan keterampilan dan pengalamannya bersama PT BNI Sekuritas. Berikut adalah posisi dan kualifikasi lowongan yang tersedia pada saat ini.
Lowongan Kerja PT BNI Sekuritas
MAGENTA TAHUN 2023
Kementerian BUMN dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri.
Magang Generasi Bertalenta (MAGENTA) BUMN adalah program magang terpadu bagi santri, mahasiswa dan fresh graduate untuk mengaplikasikan semua ilmu yang telah didapat dengan cara mempraktekkan secara langsung di dunia kerja sehingga mendapatkan tambahan pengetahuan dan skill tentang standar kerja profesional di BUMN.
1. Corporate Development Intern
- S1 Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis, Keuangan, Manajemen Bisnis, Akuntansi Keuangan
- minimal IPK 3.
Responsibilities:
- Assist the team in developing and executing business strategies
- Assist in monitoring market trends and competitor activities
- Assist in preparing reports to support management decision-making
- Contribute to various projects and corporate actions for process improvement and market fit
Requirements:
- Fluency in Bahasa Indonesia and English
- Proficiency in Microsoft Office, especially PowerPoint
- Relevant past internship experience will be an added advantage
- General knowledge of the financial market
- Good team player
2. Customer Relationship Management Intern
- D3 Administrasi Bisnis, Administrasi Keuangan, Administrasi Niaga, Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis, Manajemen Aset, Manajemen Bisnis, Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran
- minimal IPK 3.
Key Responsibilities:
- Perform routine clerical and data entry tasks.
- Assist Customer Relationship Management team in administrative matters
Tanggal penting
- Durasi magang : 13 Nov 2023 – 12 Feb 2024 (3 bulan)
- Penutupan lamaran : 3 November 2023
- Pengumuman lolos magang : 10 November 2023
Baca: Update setiap hari! Temukan loker Jakarta terbaru disini.
Jika Tertarik dan Memenuhi Kualifikasi dari Lowongan Kerja ini, silahkan melakukan pendaftaran secara online.
NOTE:
- Proses apply rekrutmen ini dilakukan melalui web magenta.
- Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya (GRATIS!!!).
- Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan PT BNI Sekuritas, dan Openkerja.
- Join Group Telegram untuk Update Loker Setiap Harinya di T.ME/OPENKERJA
Lokasi | : | |
---|---|---|
Batas Lamaran | : | 3 November 2023 |
Link | : | https://openkerja.id/10059 |